Banyak blogger pemula yang mengabaikan kesalah-kesalahan yang sebenarnya tidak mereka ketahui.
Mereka menganggap hal sepele.
Mari kita bahas di Artikel kali ini.
1. Terlalu Mementingkan Tampilan Blog
Banyak pemula yang sering kali gonta-ganti template, pasang-copot widget, dan hal kecil lainnya yang sangat tidak penting.
Sebenarnya hal terpenting adalah isi konten atau isi artikel yang ada pada blog kalian
2. Lebih Sering Mentingin Post Banyak Daripada Kualitasnya
Mungkin menurut sobat post banyak biar lebih sering dikunjungi ? benar kok, tapi kesalahannya kebanyakan pada 'COPAS' gapapa copas informasi, tapi penyampaiannya dibedakan, kalau sama ? ya ketauan hasil copas.
Andaikan ga mau ribet edit kata, yaa kasih sumber di akhir post
Tapi lebih baik tulisan sendiri, ketauan tata bahasa nya kalo copas atau ga.
3. Awal Blog Post Banyak , Eh Kesini Jarang Atau Tidak Sama Sekali
Awal-awal post 1 hari sampe 20 post, eh 1 minggu kemudian ga post sama sekali.
Mungkin karena udah males, ga ada topik yang ingin dibahas.
4. Tidak Memiliki Konsisten Artikel
Andaikan deskripsi blog anda tentang ' kesehatan dan tips' Tapi kalian isinya berbau Android, Olahraga, dan lain-lain.
So mulai sekarang jangan melakukan kesalah itu lagi
Keep blogging dude
Keep blogging dude
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon